ALOE VERA LIDAH BUAYA SEBAGAI OBAT DAN TIPS PEMAKAIAN

Penggunaan sebagai obat dalam tubuh :
1. Kencing manis (diabetes)
Lidah Buaya dapat mengobati penyakit kencing manis, adapun racikanyasebagai berikut:

1. Bersihkanlah beberapa daun Lidah Buaya.
2. Potong-potonglah sesuai keinginan.
3. Rebus potong-potpongan daunLidah Buaya tersebut dengan tiga gelas hingga menjadi satu setengah gelas.
4. Minum sehari tiga kali per setengah gelas sehabis makan.
    2. Batuk rejan
    Batuk rejan adalah batuk yang tiada henti-hentinya ternyata dapat diobati dengan cara merebus daun Lidah Buaya yang telah dibersihkansebelumnya lalu ditambah gula sebelum diminum.
    3. Wasir (ambeien)
    Wasir (dalam bahasa Inggris Hemoroid) dapat diobati dengan ara memarut setengah batang Lidah Buaya yang telah dihilangkan duri-durinyasebelumnya. Lalu tambahkan setengah cangkir air matang dan 2 sendok madu, aduk dan saring. Minumlah tiga kali sehari.
    Selain itu, Lidah Buaya berkhasiat sebagai anti inflamasi, anti jamur, anti bakteri, dan membatu proses regenerasi sel. Disamping menurunkan kadar gula dalam darah pada penserita diabetes, juga mengontroltekanan darah, menstimulasi kekebalan tubuh terhadap serangan penyakit kanker,serta dapat digunakan sebagai nutrisi pendukung penyakit kanker bagi penderita HIV/AIDS.Lidah Buaya juga semarak sebagai bahan pengganti bahan pokok industri yang sulit dicari.
    KOMPOSISI:
    SIFAT KIMIAWI DAN EFEK FARMAKOLOGIS.
    1. Rasa pahit
    2. Dingin
    3. Anti radang
    4. Pencahar (Laxative)
    5. Parasitide
    6. Herba ini masuk ke jantung, hati dan pankreas.
      Tips:
      o Jangan digunakan oleh wanita hamil.
      o Daging daun Lidah Buaya yang dikupas, segea menjadi kecoklatandan mencair bila terkena udara. Jadi apabila akan menggunakannya sesegera mungkin.
      o Pengawetan Lidah Buaya cair bisa denga menambahkan gula atau garam. Dan tetap harus memperhatikan takaran supaya tidak merusak atau menghilangkan kandungan penting pada Lidah Buaya.

        Read More..
         

        Mhabibie's web | Mhabibie's BLog